Peran Prilaku Ekonomi Dalam Kegiatan Ekonomi KLS X IPS 1

  Nama Guru                : Zuraida,S.Pd

Mata pelajaran            : Ekonomi 

Kelas                            :   X IPS 1

Jam ke                           : 8,9,10

Kode Kd                       : 3.3  Menganalisis peran pelaku ekonomi dalam kegiatan ekonomi

Materi                           :      Konsumsi

                                     : Teori prilaku Konsumen

Tujuan Pembelajaran  : Melalui Pembelajaran dengan menggunakan Discoverei learning  peserta didik diharapkan mampu memahami : Konsumsi dan teori prilaku konsumen

Pengertian teori perilaku konsumen

Teori perilaku konsumen adalah studi yang mempelajari bagaimana konsumen mencari, memilih, membeli, menggunakan, dan mengevaluasi suatu barang atau jasa dalam memenuhi kebutuhannya. Dikutip dari buku Ekonomi Manajerial: Teori dan Pendekatan (2021) karya Lora Ekana Nainggolan dkk, teori perilaku konsumen berusaha menjelaskan sikap konsumen saat membelanjakan pendapatannya untuk memperoleh alat pemuas kebutuhan. Selain menjabarkan sikap konsumen, teori ini juga dipakai untuk mendapat kurva permintaan dalam perspektif ekonomi.

Faktor yang memengaruhi perilaku konsumen Salah satu kajian penting dalam teori perilaku konsumen adalah melihat beberapa faktor yang mungkin memengaruhi konsumen sebelum melakukan pembelian. Dilansir dari buku Perilaku Konsumen (Teori dan Implementasi) (2022) karya Aditya Wadhana dkk,

 ada empat faktor yang memengaruhi teori perilaku konsumen, yakni:

Faktor budaya Adalah faktor yang menentukan perilaku konsumtif konsumen terkait kebutuhan atau keinginannya atas produk dan layanan. Faktor sub-budaya Faktor yang memengaruhi perilaku konsumen ini datang dari kebudayaan, seperti agama, suku bangsa, kewarganegaraan, serta wilayah geografis

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Persamaan Akuntansi Kelas XII IPA 2

Uji Blok Persamaan Akuntansi Kelas XII IPS 2

Perencanaan Produk Aksesoris Rumah Tangga Kelas X. 1